Yacht Club Games, Developer Shovel Knight, baru saja mengumumkan game baru: Shovel Knight Dig.
Game yang akan datang ini merupakan kolaborasi antara Yacht Club Games dan Nitrome, pengembang mobile yang produktif.