Dota 2 adalah salah satu game bergenre moba yang gameplaynya tidak bisa dengan instant kalian akhiri dengan waktu yang cepat, jika kita rata-ratakan, durasi 1 pertandingannya bisa mencapai setengah jam sampai satu jam lamanya.