Indonesia pada kali ini mungkin sedang memanen hasil nyata dari perkembangan esports di tanah air. Para pelakunya pun juga ikut merasakan dampak yang positif yang berhasil dibawa oleh industri yang terbilang baru ini di Indonesia. Salah satunya yang paling merasakan dari dampak ini adalah pemain veteran game kartu Hearthstone, Jothree.
Bangsa Indonesia bolehlah berbangga hati karena pada saat ini sudah dan masih memiliki atlet-atlet esports yang mampu untuk bisa membawa nama harum Indonesia sampai ke kancah internasional. Dimulai dari...
Pasca perilisan Battle Pass yang dirilis pada tanggal 25 Mei kemarin, para pemain setia dari game Dota 2 pun tampak sangat antusias untuk segera menyisihkan uang mereka agar bisa membeli battle pass...